Pernahkah anda kesulitan mencari perangkat lunak (software) pendidikan atau permainan (games) edukasi? "abandonware" mungkin solusinya. Abandonware adalah sebuah aplikasi yang ditulis bertahun-tahun lalu dimana pencipta asli atau perusahaan yang memiliki dan mendistribusikan lisensinya tidak lagi memelihara perangkat lunak tersebut atau menawarkan salinannya untuk dijual. Meskipun banyak orang merasa bahwa hak cipta pada perangkat lunak lama (lawas) tidak lagi sah, ada etika tertentu yang terkait dengan menggunakan software yang orang lain tulis. Secara teknis, hasil kerja itu masih kekayaan intelektual orang lain. Meskipun kemungkinan besar tidak ada yang akan mengeluh jika anda mengunduh (download) dan memanfaatkan abandonware gratis di komputer Anda, adalah tidak benar untuk mencoba menjualnya kembali atau menghasilkan uang dari perangkat lunak tersebut. Berikut alamat situs yang mungkin anda perlukan:Berisi segala sesuatu yang sempat terlintas dalam benak maupun pernah dilakukan atau dicoba penulis. Semoga informasi yang ada dapat berguna bagi yang ingin mencoba atau mengetahuinya.
Minggu, 19 Juni 2011
Software (Lawas) Edukasi - Software Gratis dan Berguna atau Pembajakan Ilegal?
Pernahkah anda kesulitan mencari perangkat lunak (software) pendidikan atau permainan (games) edukasi? "abandonware" mungkin solusinya. Abandonware adalah sebuah aplikasi yang ditulis bertahun-tahun lalu dimana pencipta asli atau perusahaan yang memiliki dan mendistribusikan lisensinya tidak lagi memelihara perangkat lunak tersebut atau menawarkan salinannya untuk dijual. Meskipun banyak orang merasa bahwa hak cipta pada perangkat lunak lama (lawas) tidak lagi sah, ada etika tertentu yang terkait dengan menggunakan software yang orang lain tulis. Secara teknis, hasil kerja itu masih kekayaan intelektual orang lain. Meskipun kemungkinan besar tidak ada yang akan mengeluh jika anda mengunduh (download) dan memanfaatkan abandonware gratis di komputer Anda, adalah tidak benar untuk mencoba menjualnya kembali atau menghasilkan uang dari perangkat lunak tersebut. Berikut alamat situs yang mungkin anda perlukan:
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar